Penulis | : | Ni Ayu, Titin Agustiningsih, Rts. Eka Enovasi, dkk |
Judul buku | : | Pancarona Nuraga |
QRCBN | : | 62-236-8164-130 |
Harga | : | Rp 63.000 |
Jumlah halaman | : | 183 halaman |
’Pancarona’ berarti bermacam-macam, sementara ’Nuraga’ berarti simpati atau berbagi rasa. Jadi, Pancarona Nuraga mengandung makna berbagi berbagai rasa dalam satu suara.
Ada berbagai cerita dengan berjuta rasa yang kami bagikan dari hati tulus semoga menyentuh hati para pembaca. Berbagai peristiwa yang hadir bergulir pun menggelitik dan menginspirasi kita, menggambarkan bagaimana jalinan peristiwa dalam kehidupan harus dimaknai dengan bijaksana.
Nah, segenap nano-nano rasa itu pasti akan menghipnotis dan menghadirkan rasa bahagia. Happy reading …